Jumat, Agustus 20

0
Tips dapatkan gigi gusi bersih

Jumat, Agustus 20

Share this history on :

Menjaga kebersihan gigi dan gusi bukan hanya soal penampilan, namun yang lebih penting dan terutama adalah kesehatannya. Kemudian, berikut adalah cara terbaik menjaga kesehatan gigi dan gusi Anda.

1. Pilih sikat gigi dengan bulu lembut dan halus.
Pilihlah sikat gigi dengan gagang sikat yang cukup kecil, disesuaikan dengan besar rongga mulut yang Anda miliki, sehingga gagang sikat dapat menjangkau seluruh permukaan gigi, walaupun gigi yang paling belakang.

2. Konsumsi makanan dengan benar.
Jangan terlalu sering mengkonsumsi jenis makanan yang manis dan lengket, karena makanan jenis ini mudah tertinggal dan melekat pada gigi. Akibatnya, makanan manis tersebut akan bereaksi dengan bakteri di dalam mulut, lalu membentuk asam yang dapat merusak email gigi.

3. Ganti sikat gigi setiap tiga bulan sekali.
Hal ini penting dilakukan, terutama ketika bulu pada sikat gigi tersebut sudah tidak baik lagi kondisinya. Karena hal tersebut akan membuat gusi maupun gigi
Anda menjadi rusak.

4. Perbanyak mengkonsumsi aneka makanan yang berserat.
Makanan yang berserat seperti sayur-sayuran dan buah-buahan membutuhkan proses pengunyahan berulang-ulang. Hal ini sangat baik, sebab proses pengunyahan tersebut dapat berfungsi sebagai sikat pembersih.


0 comments:

Posting Komentar

 

ADVERTISEMENTS

Subscribe Archive News

Segera konfirmasi email anda agar saya bisa mengirimkan Artikel terbaru gratis ke email anda.

Arhive News Merupakan Sebuah Blog Yang dibuat oleh SIAF, tujuannya adalah ingin berbagi informasi terbaru di dunia online, jangan lupa tinggalkan kesan pesan anda di blog sederhana ini salam hangat dari saya.